Selasa, 15 Desember 2015

Kwarcab Mempawah Tergiat I se Kalimantan Barat

Ketua Kwarcab Mempawah, Rahmad Satria (kanan), bersama Ketua Kwarda Kalbar, Suryadi (tengah) usai menerima penghargaan Kwarcab Tergiat 1 se Kalbar Prestasi membanggakan ditorehkan pramuka Kabupaten Mempawah. Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka baru saja dianugerahi Kwarcab Tergiat I Se Kalimantan Barat oleh Kwartir Daerah (Kwarda). Anugerah lima tahunan ini diserahkan Ketua Kwarda Kalbar, Drs. H. Suryadi, kepada Ketua Kwarcab Mempawah, H....

APBD Kabupaten Mempawah Tahun Anggaran 2016 Disahkan

Ketua DPRD, Rahmad Satria, menandatangani berita acara pengesahan Raperda APBD 2016 menjadi Perda ...

Selasa, 10 November 2015

96 Pembina Pramuka Lulus KML

Ketua Kwarcab Mempawah, Rahmad Satria, menyerahkan sertifikat lulus KML kepada perwakilan pembina pramuka se Kabupaten Mempawah. Sebanyak 96 pembina pramuka se Kabupaten Mempawah, tuntas mengikuti Kursus Mahir Lanjutan (KML). Kegiatan yang diselenggarakan Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga dengan Kwartir Cabang (Kwarcab) Kabupaten Mempawah. di Pantai Pasir Panjang 2, Kota Singkawang, 2-7 November resmi ditutup Ketua Kwarcab,...

Senin, 09 November 2015

Rahmad Satria: Pramuka Pionir Revolusi Mental

Ketua Kwarcab, Rahmad Satria, memasangkan tanda peserta Pansa Scout Camp 2015 Gugus Depan (Gudep) Mempawah 05.001-05.002 Pangeran Antasari yang berpangkalan di SMP Negeri 1 Siantan, Desa Jungkat, Kecamatan Siantan, merayakan ulang tahunnya yang ke-32. Perayaan berbentuk Pansa Scout Camp 2015 atau perkemahan Kamis, Jumat, Sabtu dan Minggu (Perkajusami) ini diikuti 1.289 anggota pramuka dari puluhan gudep se Kalimantan Barat.Dipusatkan di Bumi...

Sabtu, 17 Oktober 2015

Perubahan APBD 2015 Disahkan

Ketua DPRD, Rahmad Satria, menandatangani berita acara pengesahan Perubahan APBD Kabupaten Mempawah Tahun Anggaran 2015. Raperda Perubahan APBD Kabupaten Mempawah 2015, resmi disahkan DPRD, Kamis malam (15/10). Seluruh fraksi melalui pendapat akhirnya menyatakan nenerima meski dengan sejumlah catatan. Dengan disahkannya APBD Perubahan tersebut, sejarah baru tercipta. Untuk kali pertama APBD menembus di angka Rp 1 Triliun. Mengenai...

Selasa, 08 September 2015

Kwarcab-Disdikpora Kaderisasi Pembina Pramuka

Ketua Kwarcab, Rahmad Satria, memotivasi para peserta KMD Kabupaten Mempawah di Pasir Panjang II Singkawang Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE ...

Jumat, 04 September 2015

Rahmad Satria Puji Semangat Pramuka

Ketua Kwarcab Kabupaten Mempawah, Rahmad Satria, memotong tumpeng saat membuka Gelegar HUT Gudep Gadjah Mada-Dara Juanti di halaman Disdikpora Gerakan Pramuka Kabupaten Mempawah semakin menggeliat. Pekan lalu gawe kepanduan dilaksanakan Gugus depan (Gudep) Ki Hajar Dewantara, kali ini giliran Gudep Gadjah Mada-Dara Juanti yang berpangkalan di SMA Negeri 1 Mempawah Hilir. Kegiatan ulang tahun ke-31 berbentuk Perkemahan Kamis, Jumat, Sabtu dan...

Jumat, 28 Agustus 2015

Pacu Semangat Gugus Depan

Ketua Kwarcab Rahmad Satria memukul gong saat membuka HUT Gudep Ki Hajar Dewantara Pangkalan SMKN 1 Mempawah Hilir Ribuan anggota pramuka dari lima kabupaten/kota se Kalimantan Barat, menghadiri peringatan hari ulang tahun ke-13 Gugus Depan 01.011-01.012 Ki Hajar Dewantara (KHD) yang berpangkalan di SMK Negeri 1 Mempawah Hilir. Diisi dengan perkemahan dan sejumlah kegiatan lomba, HUT Gudep KHD ini dibuka Ketua Kwartir Cabang Mempawah, H....

Senin, 24 Agustus 2015

Semarak HUT Pramuka di Mempawah

Ketua Pesuruhjaya Pengakap Sabah Malaysia, DR Awang Zaini Suntim, memberikan ucapan selamat kepada Ketua Kwarcab Mempawah, H. Rahmad Satria, SH, MH, usai menyerahkan pingat kebesaran. Ketua Kwarcab, Rahmad Satria, melakukan salam komando dengan Ketua Mabicab Mempawah, Ria Norsan Rahmad Satria menaiki pionering berbentuk jembatan Anggota Saka Bhayangkara mendapatkan aplaus dari Rahmad Satria Rahmad Satria mengacak senjata yang akan...

Sabtu, 22 Agustus 2015

Mabiran dan Kwarran Dilantik

Ketua Kwarcab Rahmad Satria menyematkan tanda jabatan Ketua Mabiran Sungai Pinyuh Momen peringatan Hari Pramuka ke-54 tingkat Kalimantan Barat di Kabupaten Mempawah, juga dimanfaatkan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka, melantik jajaran Pengurus Majelis Pembimbing Ranting dan Kwartir Ranting se Kabupaten Mempawah. Pelantikan yang dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Mempawah, Jumat (21/8), dilakukan Ketua Kwartir Cabang, H Rahmad Satria, SH, MH.Rangkaian...

Selasa, 09 Juni 2015

Dukung Kehadiran Serikat Pekka

Serikat Pekka di Kabupaten Mempawah saat beraudiensi dengan Ketua DPRD, Rahmad Satria Berbicara soal organisasi pemberdayaan wanita, semua orang tahu keberadaan Tim Penggerak PKK, Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) dan Dharma Wanita. Tetapi ada satu lagi organisasi yang juga menaungi para kaum perempuan yaitu Serikat Pekka (Perempuan Kepala Keluarga). Meski belum terlalu dikenal di Kabupaten Mempawah, namun eksistensinya tidak...